Tribun Sumatera.com – Bengkulu Selatan ” Terkait viral nya pemberitaan persoalan di desa Muara Danau kecamatan seginim kabupaten Bengkulu Selatan, yang di mana menurut Tim Sekber Media Bengkulu Selatan di duga telah terjadi indikasi Mark Up harga di beberapa item kegiatan sehingga terindikasi KKN ,
Menindak lanjuti persoalan ini awak media mengkonfirmasi camat seginim ibu Mardalena lewat whatsApp ,ibu Mardalena menyampaikan ” kita akan memanggil Tim verifikasi kecamatan untuk segera memanggil perangkat desa muara danau untuk mengklarifikasi semua terkait temuan tim investigasi sekber media ” ujar nya
Lebih lanjut ibu Mardalena mengatakan ” insak alllah Kamis tanggal 13-07-2021 kita akan lakukan pemanggilan perangkat Desa Muara Danau tersebut dan apabilah nanti terbukti kita akan tindak lanjut ke pihak yang berkompeten Supaya ini jadi pembelajaran untuk desa lain ” tutup Mardalena,
Dari hasil konfirmasi di atas awak media juga meng komfirmasi Kasi Intel Kajari Bengkulu Selatan Nanda Hardika lewat whatsApp mengatakan ” Kita tinggal tunggu laporan Saja , kalau sudah masuk laporan nya kita lansung tindak lanjut sesui peraturan yang ada ” tegas Nanda Hardika ,
Tidak lupa awak media mengkonfirmasi Kanit Tipikor polres Bengkulu Selatan lewat whatsApp tetapi belum ada jawaban / tanggapan ,
Di tempat terpisah sekjen sekber media Ali Dina angkat bicara ” kita tunggu dulu hasil tim verifikasi kecamatan seginim Kamis nanti, baru kita ambil tindakan lebih lanjut,yang pasti untuk persoalan desa muara danau ini akan kita laporkan secepat nya secara resmi kelembagaan ” tutur Ali Dina,
Lebih lanjut Ali Dina mengatakan ” kita tidak ada toleransi kalau ada penyimpangan ke uangan negara walau pun sekecil apapun ” tutup Ali Dina.BPA